Blog tutorial linux dan windows, Website SEO, Jaringan LAN, Pemrograman Dasar.

Abstract Class Dalam Java

Abstract Class Dalam Java

Diposting Oleh sopian Kamis, 11 Desember 2008 5 komentar
Abstract class dalam java digunakan untuk mendeklarasikan karakteristik umum dari
subclass. Abstract class tidak bisa diinstansiasi sama halnya dengan kelas interface. abstract class hanya bisa digunakan sebagai
super class, tapi juga bisa diturunkan dari class abstract lainnya.
Untuk mendeklarasikan sebuah abstract class digunakan keyword abstract,
[abstract] class [class_name]
Sebuah abstract class pada dasarnya tidak hauh beda dengan class lainnya, yakni juga berisi method yang menggambarkan carakteristik dari kelas abstract tersebut, bedanya yakni sebuah abstract class bisa berisi method
tanpa diimplementasikan artinya sebuah method tanpa body, methid seperti ini disebut method abstract. untuk pendeklarasiannya digunakan
keyword abstract: [abstract] modifier class [class_name]
berikut contoh program yang menggunakan class abstract

abstract class Shape {

public String color;
//constractor default, constraktor yang tidak memiliki argumen dan isi
public Shape() {
}
//sama halnya dengan kelas biasa abstract class juga bisa berisi method
//seperti yang ada pada kelas biasa
public void setColor(String c) {
color = c;
}
public String getColor() {
return color;
}
//sebuah abstract method yang tidak memiliki body
//method ini akan diinisialisasi nantinya pada subclass yang mewarisi kelass abstract Shape ini
//semua abstract method yang ada pada class abstract harus diimplementasikan
//semua oleh subclass
abstract public double area();
}

//keyword extends adalah keyword yang digunakan oleh subclass
//ketika melakukan pewarisan terhada super class

public class Point extends Shape {

static int x, y;
public Point() {
x = 0;
y = 0;
}
public double area() {
return 0;
}
public double perimeter() {
return 0;
}
public static void print() {
System.out.println("point: " + x + "," + y);
}
public static void main(String args[]) {
Point p = new Point();
p.print();
}
}

output
point: 0, 0

demikian semoga bermanfaat bagi kita
sumber javabegi



Terima Kasih Atas Kunjungan Anda
Judul : Abstract Class Dalam Java
Ditulis/Disusun Oleh : sopian
Tulisan Abstract Class Dalam Java pada Blog Tutorial Komputer ini memang di bawah DCMA Protected. Tapi Bebas kok di COPAS dan di posting Ulang asalkan link sumbernya tetap disertakan.

5 komentar:

Anonim mengatakan...

nice blog. btw, klo bisa link afsyuhud.blogspot diganti ke fatihsyuhud.com (anda cuma merubah nama luar / anchor text-nya saja. link dalamnya belum berubah). trims ya :)

Anonim mengatakan...

kk aku mau nanya macam class di java itu apa aja ya ???

kariem mengatakan...

sob,, gue masih belum ngeti ni ama class abstract... tolong pencerahhannya

sugikboy mengatakan...

tolng pencerahannya sob,,,, sugikboy@yahoo.co.id

Redanorak mengatakan...

blognya keren gan, artikel ini juga sama kerenya,, thanks salam http://redanorak.blogspot.com kunjung balik yah kalo sempat./... follow aja, nanti ane follow balik

Posting Komentar